LP3BH Desak APH Usut Dugaan Kasus Korupsi Proyek Mangkrak Jembatan Kali Obie di Teluk Binruni
Siklus-Indonesia.Id, Teluk Bintuni, Papua Barat — Lembaga Penelitian, Pengkajian dan Pengembangan Bantuan Hukum (LP3BH) Manokwari kembali mengangkat persoalan mangkraknya proyek pembangunan…